3. Sebuah pompa hidrolik yang penampang kecilnya berukuran 2 cm² dan penampang besarnya 1 m² diberi beban 2000 Kg, maka hitunglah gaya yabg harus diberikan kepada dongkrak untuk mengangkat beban tersebut.
Jawaban:
0,4 N
Penjelasan:
A1= 2 cm² = 0,0002 m²
A2= 1 m²
F2= 2000 kg
F1/A1=F2/A2
F1 × A2 = F2 × A1
F1= F2 × A1 / A2
F1= 2000 × 0,0002 / 1
F1= 0,4
[answer.2.content]